"Bila ini terjadi, tiga partai itu akan komit mengusung Anies. Hal itu akan memuluskan Anies ikut kontestasi Jakarta 1,” kata Jamiluddin.
Hanya saja, kata Jamiluddin, peluang tiga partai itu tetap utuh di Koalisi Perubahan tampaknya kecil sekali.
"PKB dan Nasdem berpeluang besar masuk ke pemerintahan Prabowo,” tutup Jamiluddin.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Kritik Ahli: Pembangunan Infrastruktur Jokowi Masif Tapi Tidak Merata, Ini Analisisnya
Reshuffle Kabinet Prabowo: Juda Agung Calon Wamenkeu, Sugiono Digeser ke Menko PMK?
Kritik Sejarawan JJ Rizal: Menteri Muda Era Revolusi vs Menteri Barbie Masa Kini
Menteri PU Dody Hanggodo Terbata-bata Didesak DPR Soal Anggaran Bencana