Untuk melancarkan proyeknya, Yoon Jin berniat untuk memanfaatkan situasi yang sedang terjadi saat ini, termasuk mendatangi Ah Rin (diperankan oleh Choi So Yool) untuk mencuri perhatiannya.
Yoon Jin terus memandatngi lukisan-lukisan yang bergambar wajah Ah Rin dengan senyuman yang tidak bisa dijelaskan.
Sebelumnya di My Happy Ending episode 11, Jae Won akhirnya dirawat.
Selama perawatan itu, Jae Won rutin diberikan obat dan berusaha agar dia bisa cepat pulih karena ada banyak hal yang harus dilakukannya saat keluar dari rumah sakit.
Teo (diperankan oleh Lee Ki Taek) mengunjungi Jae Won dan memberi tahu tentang Yoon Jin (diperankan oleh Seo Yi Hyun) Jae Won meminta Teo untuk mengawasi semuanya.
My Happy Ending adalah drama Korea terbaru yang bercerita tentang seorang wanita bernama Seo Jae Won, yang terobsesi dan mengejar kesuksesan setelah masa kecilnya yang malang, mencoba melepaskan diri dari hasrat dan obsesinya yang tidak sehat.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: klikaktual.com
Artikel Terkait
Gugatan Cerai Sabrina ke Deddy Corbuzier Resmi Masuk Pengadilan, Ini Kronologi Lengkapnya
Andre Rosiade Buka Suara: Ini Peringatan Keras untuk Azizah Salsha Sebelum Cerai dengan Pratama Arhan
Bosku Cintaku: Konflik Cinta dan Intrik di Kantor yang Bikin Penasaran
13 Microdrama RCTI+ Gratis: Daftar Lengkap & Jadwal Tayang Senin!