paradapos.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan bahwa ada sejumlah bantuan sosial (bansos) yang akan disalurkan kembali pada 2024.
Apa saja bansos yang bakal disalurkan lagi pada 2024? Simak bocoran dari Presiden Jokowi di bawah ini.
Presiden Jokowi secara resmi menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) El Nino di berbagai daerah sejak awal Desember 2023.
Penyaluran BLT El Nino tersebut merupakan penyaluran November-Desember 2023, di mana setiap penerima mendapatkan BLT sebesar Rp400.000.
Adapun daerah yang telah disalurkan BLT El Nino di antaranya Kota Kupang di NTT dan Kota Malang di Jawa Timur.
BLT El Nino dibagikan kepada masyarakat yang telah memenuhi syarat dan kriteria penerima bansos.
Artikel Terkait
Kisah Sembuh dari Gagal Ginjal Stadium 5: Transplantasi di RSCM Berhasil
Modus Korupsi Proyek Fisik: Mengungkap 4 Tahap Sistematis & Dampaknya
Roy Suryo dan dr. Tifa Diperiksa Polisi sebagai Tersangka Kasus Ijazah Jokowi
Modus Korupsi Proyek Kereta Cepat Whoosh: Mark Up Lahan hingga Jual Beli Tanah Negara