JABAR HITS – Nama Pi Network kembali mencuat dan hangat menjadi perbincangan, terutama dalam beberapa waktu terakhir ini.
Mencuatnya nama Pi Network ini, tak terlepas dari kabar bahwa mereka akan segera membuka mainnet.
Akan tetapi, rumor tentang Pi Network yang akan segera mainnet ini belum jelas kapan akan benar-benar terjadi.
Sebelum tersenyum lebar mendengar rumor tersebut, kalian harus tahu terlebih dahulu terkait mekanisme yang dijalankan aset jaringan kripto ini.
Sebagaimana dilansir Jabar Hits dari kanal YouTube Angga Andinata, begini cara kerja dari Pi Jaringan tersebut.
Menurut Angga, Pi Network ini justru lebih mirip seperti game atau permainan ketimbang tempat mining aset kripto.
Artikel Terkait
Kredit Perumahan Mandek, Menteri Keuangan Khawatirkan Daya Beli Masyarakat
Bursa Asia Anjlok: Penyebab, Dampak ke Indonesia, dan Prediksi ke Depan
Analisis IHSG Hari Ini: Proyeksi 8.150-8.350 Dipicu Data Ekonomi Q3 2025 & Rebalancing MSCI
Semangat Cokroaminoto & Program Koperasi Desa Merah Putih: Strategi Menkop Ferry Bangun Ekonomi Umat