JABAR HITS - Properti merupakan salah satu instrumen investasi yang mungkin bisa memberikan keuntungan untuk anda.
Walaupun demikian anda harus tetap untuk melakukan riset yang mendalam sebelum investasi di dunia properti.
Berikut adalah beberapa langkah yang dapat anda ikuti untuk memulai investasi properti.
- Tentukan Tujuan Investasi
Pertama-tama, tentukan tujuan investasi apakah anda ingin membeli properti untuk disewakan dan mendapatkan pendapatan pasif, ataukah anda ingin membeli properti dengan harapan mendapatkan keuntungan dari kenaikan nilai properti di masa depan.
Menetapkan tujuan yang jelas akan membantu anda untuk bisa merencanakan strategi investasi.
- Lakukan Riset Pasar
Lakukan riset pasar untuk memahami tren dan kondisi pasar properti di area yang anda minati.
Artikel Terkait
Kredit Perumahan Mandek, Menteri Keuangan Khawatirkan Daya Beli Masyarakat
Bursa Asia Anjlok: Penyebab, Dampak ke Indonesia, dan Prediksi ke Depan
Analisis IHSG Hari Ini: Proyeksi 8.150-8.350 Dipicu Data Ekonomi Q3 2025 & Rebalancing MSCI
Semangat Cokroaminoto & Program Koperasi Desa Merah Putih: Strategi Menkop Ferry Bangun Ekonomi Umat